Berikut ini langkah-langkah cara membuat widget atau kotak dibawah postingan artikel blog kita:
- Login terlebih dahulu di blogger
- Kemudian klik Rancangan
- Edit HTML dan Cari kode ]]></b:skin>
5. letakkan kode di bawah ini persis di atas kode ]]></b:skin>
.underpost {padding:10px;margin:10px 0px;background:#eee;border:1px solid #ddd;line-height:1.6em;}
Anda bisa mengganti warna background pada tulisan background:#eee;
sedangkan warna untuk garis pinggir border:1px solid #ddd; ganti dengan kode warna lain
Nah untuk ID pemanggilan kode di atas cari kode <data:post.body/>
6. Letakkan kode di bawah ini persis di bawah kode tersebut
<b:if cond='data:blog.pageType == "item"'><data:post.body/><div class='underpost'>
Letakkan artikel yang anda inginkan
</div></b:if>
7. Simpan tamplate anda
Untuk tulisan yang berwarna merah ganti dengan artikel yang anda inginkan
Widget dapat berupa apapun, Demikian cara menambah widget di bawah post blog.
Semoga tutorial blog nya bermanfaat!
Widget dapat berupa apapun, Demikian cara menambah widget di bawah post blog.
Semoga tutorial blog nya bermanfaat!